Nasihat Nabi Muhammad SAW Menuju Rumah Tangga

Ada banyak sekali nasihat menuju mahligai rumah tangga.KTMU akan membaginya kepada rekan-rekan sekalian.
berikut beberapa Nasihat dari Baginda Nabi Muhammad SAW :

* Nabi Muhammad saw bersabda “Lihatlah calon istrimu, karena ia akan mengundang keberlangsungan pernikahan kalian berdua.

* Kehidupan suami-istri berkaitan dengan perangai dan akhlak. Pilihlah pasangan hidup yang berahklak mulia.

Rasulullah saw bersabda, “Jika ada yang datang melamar kepadamu orang yang engkau ridha agama dan akhlaknya. Maka, menikahlah dengannya. (HR. Tirmidzi)

* Wahai para pemuda, siapa diantara kamu yang sudah mampu kawin maka hendaklah dia kawin.” (HR. Bukhari dan Muslim)

Pengurus dan Pembina KTMU selalu mendoakan dan mengharapkan yang terbaik agar teman-teman yang belum menikah segera didekatkan jodohnya.kontak jodoh muslimadalah satu di antara banyak cara dan sarana untuk menemukan jodoh. Manusia mencari jodoh dan pasangan hidup dan Allah SWT yang menentukan. Mintalah pertolongan Allah SWT agar diberikan kekasih dan pasangan jiwa yang di Ridhoi-NYA. Aamiin

Artikel Menarik Lainnya

Nasihat Nabi Muhammad SAW Menuju Rumah Tangga 

Ada banyak sekali nasihat menuju mahligai rumah tangga.KTMU akan membaginya kepada rekan-rekan sekalian. berikut beberapa Nasihat dari Baginda Nabi Muhammad SAW : * Nabi Muhammad saw bersabda “Lihatlah calon istrimu, karena ia akan mengundang keberlangsungan pernikahan kalian berdua. * Kehidupan suami-istri berkaitan dengan perangai dan akhlak. Pilihlah pasangan hidup yang berahklak mulia. Rasulullah saw bersabda, …

Nasihat Nabi Muhammad SAW Menuju Rumah Tangga Selengkapnya »

KTMU ON METRO TV 

Rumah Tangga Ideal Yang Islami 

Rumah tangga ideal menurut ajaran Islam adalah rumah tangga yang diliputi Sakinah (ketentraman jiwa), Mawaddah (rasa cinta), dan Rahmah (kasih sayang), Allah SWT berfirman: (Ar-Ruum: 21) Dalam rumah tangga yang islami, seorang suami dan istri harus saling memahami kekurangan dan mensyukuri kelebihannya, serta harus tahu pula hak dan kewajibannya, pun memahami tugas-fungsinya masing-masing yang harus …

Rumah Tangga Ideal Yang Islami Selengkapnya »

FILOSOFI MENIKAH.. 

Tolak Ukur MENIKAH itu bukan dilihat dari Sebanding atau Tidak, tapi dari Seiman atau tidak. MENIKAH itu Bukan tentang KESIAPAN tapi tentang KEBERANIAN memPERTANGGUNGJAWABkan akad dihadapan Allah MENIKAH itu seperti BERENANG, Gak Cukup Teori tuk kuasai.. Mencebur kedalamnyalah yg akan Mengajarkan kita untuk tidak tenggelam dalam Kehidupan MENIKAH itu itu bukan semata-mata tentang CINTA & …

FILOSOFI MENIKAH.. Selengkapnya »